

Ketua Pengadilan Negeri Bandung Wahyu Iman Santoso, S.H.,M.H. menghadiri Rapat Koordinasi Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Bandung di Balaikota. Kamis (6/3/2025).
Hadir pada rapat tersebut.Wakil Wali Kota Bandung, Ketua Dprd Kota Bandung, Kapolrestabes Bandung, Dandim 0618/Kota Bandung, Kepala Kejaksaan Negeri Bandung, Dan Lanud Husein Sastranegara, Dan Lanal Bandung dan Ketua Pengadilan Negeri Bandung