Jumat, 15 September 2023 acara tadarus bersama dalam rangka mengisi Jumat pekan ketiga dengan kegiatan rohani sesuai Surat Keputusan yang dikeluarkan oleh Ketua Pengadilan. Pekan ketiga di bulan September ini diisi dengan membaca Surat Yasin bersama dan telah diikuti oleh para hakim dan pegawai Pengadilan Negeri Bandung.