(Kamis, 25 Mei 2023) Ketua Pengadilan Negeri Bandung Kelas I A Khusus Bapak Yoserizal ,S.H., M.H. mengikuti kegiatan Legal Coaching Clinic Penanganan Perkara pidana perda dengan tema “Sidang Tindak Pidana Ringan Satgas Pamdu MRAJ Di Kota Bandung” yang diselenggarakan oleh Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Jawa Barat. Pada kesempatan ini Bapak Yoserizal, S.H.,M.H. menjadi narasumber.