


Jumat, 17 Januari 2025 Pengadilan Negeri Bandung mengadakan Sosialisasi PERMA No.5 Tahun 2020 Tentang Protokol Persidangan dan Keamanan Dalam Lingkungan Pengadilan. Sosialisasi ini dipimpin oleh wakil Ketua dan Sekretaris Pengadilan Negeri Bandung dan di hadiri oleh seluruh kepala bagian umum , kepala sub bagian umum dan keuangan serta seluruh PPNPN Pengadilan Negeri Bandung.