Bertempat di Ruang Rapat  Pengadilan Negeri Bandung pada hari Senin tanggal 22 Agustus 2022 Ketua Pengadilan Negeri Bandung Bapak Yoserizal S.H., M.H.I memimpin acara Monitoring dan Evaluasi (monev) Hakim. Acara monev ini dilaksanakan mulai pukul 08:30 WIB sampai dengan 10.00 WIB dihadiri oleh para Hakim Pengadilan Negeri Bandung.

Comments are disabled.